Sumber amis dan bau2 lainnya dr kepiting ada di katup semacam insang/penyaring yg ada di bagian perut pada kepiting.
Bahan :
- Kepiting
 - Gula pasir
 - Garam secukupnya
 - 1 daun jeruk
 - 1/2 ruas lengkuas, geprek
 - 1 batang serai
 - 1 sdm saus tiram
 - 2 sdm saus tomat
 - 1/2 batang daun bawang, iris
 - 2 sdm saus sambal pedas manis
 - Minyak (untuk menumis
 
.
Bumbu halus :
- 1 siung bawang putih
 - 3 siung bawang merah
 - 1 cabe merah keriting
 - 1 butir kemiri
 - 1 cm jahe
 
.
Cara Masanya:
- Cuci bersih kepiting,lalu panaskan air secukupnya, rebus sampai berubah warna, tiriskan.
 - Tumis bumbu halus bersama daun, daun jeruk,serai & lengkuas.
 - Masukkan aneka saus. Bumbui dengan garam dan gula.
 - 4. Tambahkan kepiting, beri air secukupnya, aduk rata.
 - Koreksi rasa
 

0 Komentar